Digital Marketing & Automotive Financing
Hallo, selamat datang! Perkenalkan saya dengan Audrey Halim. Saat ini saya menyediakan jasa pemasaran digital dan layanan pembiayaan untuk mobil bekas.
Yuk Kenalan Dengan Saya
Audrey Halim adalah seorang pembelajar dalam bidang pemasaran digital. Saat ini dia senantiasa mengembangkan keterampilannya pada Google Ads, Meta Ads, E-Commerce Ads, Sosial Media Management, hingga pembuatan website.
Tetaplah Lapar & Haus Untuk Belajar
Audrey Halim pernah berkecimpung dalam dunia pembiayaan (khususnya pada pembiayaan otomotif). Sejak pandemi Covid 19 yang melanda, dia melihat potensi besar dalam industri pemasaran digital.
Oleh karena itu, beliau memutuskan untuk menempuh pendidikan dan meningkatkan keterampilannya pada dunia pemasaran digital.
Untuk memperdalam pengetahuan dan mengasah keterampilan, beliau mengikuti kelas digital marketing di salah satu Bootcamp terbaik di Indonesia serta mengambil sertifikasi profesional yang diselenggarakan oleh Google dan Meta.
Hingga tahun 2023, Audrey telah membantu beberapa perusahaan yang bergerak pada bidang pendidikan, perbankan, automotif, elektronik, hingga manufaktur.
Jasa Yang Saya Berikan
Melayani jasa-jasa berikut ini
Informasi Portofolio
Beberapa pekerjaan dan proyek digital yang pernah dikerjakan
Mari Terkoneksi Dengan Saya
Periksa dan lihat Curriculum Vitae terbaru dari Audrey Halim